Hukum Ekonomi Syariah

Profil Program Studi Hukum Ekonomi Syariah

Visi dan Misi Prodi Hukum Ekonomi Syariah

Visi

Menjadi Program Studi Hukum Ekonomi Syari’ah Yang Unggul dan Berdaya Saing Serta Menghasilkan Ahli dan Praktisi Hukum Ekonomi Bertaraf Nasional Pada Tahun 2035.

Misi

Untuk merealisasikan visi di atas, Program Studi Hukum Ekonomi Syari’ah (Mu’amalah) menetapkan misi sebagai berikut:

  1. Menyelenggarakan Pendidikan Untuk Menghasilkan Lulusan Hukum Ekonomi Syari’ah Yang Unggul, Memiliki Kemampuan Akademik, Berwawasan Global, Berdaya Saing Tinggi, Serta Beretika.
  2. Mengembangkan Penelitian Yang Berorientasi Di Bidang Hukum Ekonomi Syari’ah.
  3. Melaksanakan Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat Untuk Meningkatkan Kemampuan Teoritis dan Praktis Di Bidang Hukum Ekonomi Syari’ah


DOSEN TETAP HUKUM EKONOMI SYARIAH

NoNIDNNama DosenGelarJabatan AkademikPendidikan
12012047203NUFIARDr.,M.AgLektorS3
22107088301CHAIDIR H.AM.E.IAsisten AhliS2
32102128702MARIANAM.SiAsisten AhliS2
42131127702MUHAMMADM.AgAsisten AhliS2
52125057503MUHAMMAD MUSTAJABM.AgAsisten AhliS2
62101039004MUHAMMAD RIDHAM.EAsisten AhliS2
72109107502MUSLIADIM.AAsisten AhliS2
82128079001BENAZIRM.AgAsisten AhliS2
92105058703RAHMADM.AAsisten AhliS2
102110018405SAFWANM.AgAsisten AhliS2