LPM

Visi

Menjadi lembaga yang mampu mewujudkan STI Syari’ah Al-Hilal sebagai Sekolah Tinggi yang Unggul dan Berdaya Saing di Tingkat Nasional.

Misi

  1.  Meningkatkan dan menjalankan upaya perbaikan yang berkelanjutan melalui penilaian internal dan eksternal.
  2. Memberikan dukungan terhadap layananan pendidikan yang bermutu
  3. Menyediakan sistem informasi penjaminan mutu yang mudah diakses
  4. Mendorong terciptanya budaya mutu di lingkungan STI Syari’ah Al-Hilal Sigli

Kebijakan Mutu

Memberikan pelayanan prima untuk mewujudkan Visi Misi STIS Al- Hilal Sigli

Kebijakan mutu dibuat sebagai:

  1. Tekad Sekolah Tinggi Ilmu Syari’ah Al-Hilal Sigli dalam mendorong tercapai visi, misi, tujuan dan sasaran strategis.
  2. Komitmen pemenuhan terhadap semua hal yang diperlukan dan menjalankan perbaikan yang berkelanjutan.
  3. Konsisten dalam pelaksanaan siklus sistem penjaminan mutu internal secara sinergis.

Maksud dan Tujuan Kebijakan Mutu:

  1. Memberikan arah serta tumpuan terhadap pengembangan dan penerapan sistem penjaminan mutu internal pada Sekolah Tinggi Ilmu Syari’ah Al-Hilal Sigli.
  2. Fokus dalam menetapkan semua standar dan manual prosedur dalam peningkatan mutu secara berkelanjutan.
  3. Meningkatkan pelayanan akademik di lingkungan sekolah Tinggi Ilmu Syari’ah Al-Hilal Sigli.

Dokumen SPMI


Dokumen AMI

Sertifikat Auditor


Rencana Pembelajaran Semester (RPS)


SOP


Dokumen Lainnya