Visi
Visi dan Misi Penelitian dan Pengabdian STIS
Menghasilkan penelitian dan pengabdian yang bernilai dan aplikatif bagi masyarakat.
Misi Penelitian
a. Menetapkan tema-tema penelitian yang aktual khususnya yang berbasis Hukum
Ekonomi Syrai’ah, Hukum Keluarga Islam, dan Hukum Pidana Islam. b. Menghasilkan riset yang berdampak positif bagi masyarakat
c. Melahirkan ide-ide inovatif serta solusi-solusi dalam penyelesaian masalah bagi masyarakat.
d. Mengupayakan diseminasi hasil penelitian dan perlindungan HKI
Misi Pengabdian
a. Melaksanakan penyuluhan tentang Hukum Ekonomi Syrai’ah, Hukum Keluarga Islam,
dan Hukum Pidana Islam.
b. Meningkatkan rasa solidaritas dan tenggang rasa dalam masyarakat dengan saling tolong menolong dalam mencapai cita-cita Bangsa dan Negara.
c. Mensosialisasikan akhlak dan karakter yang sesuai dengan tujuan agama dan negara.
Link P3M